
~Duhai Tuhan, tetapkan hati kami untuk terus menjadi saksi keimanan dan kecintaan kepadaMu hingga ke hari yang abadi~
~Cinta utama adalah cinta pada Yang Esa~
Firman Allah dalam Surah Yunus ayat 21-23:
"Dan apabila Kami memberikan suatu rahmat kepada manusia, setelah mereka ditimpa bencana, mereka segera melakukan segala tipu daya...
